Cara Pasang Search Engine Google di Blog

Post by Unknown on Monday, January 24, 2011 | 3:22 AM


Dengan adanya Search Engine Google di blog tentu akan memudahkan para pengunjung yang datang untuk mencari artikel, website, dll tanpa harus membuka tab baru untuk Google. Cara ini juga dinilai efektif karena akan mempertahankan pengunjung tanpa harus membuka tab baru. Berikut ini caranya :
1. Login ke Blogger.
2. Klik Layout.
3. Pilih Page Elements .
4. Kemudian pilih Add Gadget > HTML/Javascript dan copy/paste kode berikut :
<form
action="http://NAMABLOG.blogspot.com/search"
method="get"> <input class="textinput" name="q" size="20"
type="text"/> <input value="search" class="buttonsubmit"
name="submit" type="submit"/></form>

5. Save template.
Catatan : Ganti NAMABLOG dengan nama URL blog anda. Angka 20 menunjukkan panjang kotak (text box), bisa anda ubah sesuai dengan keinginan.

Selamat mencoba

1 Comments:

  • Post a Comment

    Mari kita saling voting dan berkomentar. Jika kalian suka dengan artikel ini, ayo kita "Share" untuk membagikan informasi ini kepada teman yang lain agar lebih bermanfaat. Terima kasih banyak saya ucapkan, Salam Blogger teman . . .