Tips Optimalkan Konten Website dalam SEO (4)

Post by Unknown on Wednesday, March 23, 2011 | 12:59 PM


Konten website merupakan bagian yang paling krusial dalam SEO, namun juga bagian yang paling rawan karena kebanyakan praktisi SEO melakukan penghalalan segala cara dalam mengisi konten di website-nya.
Sebagai contoh, praktisi SEO black-hat ada yang menggunakan spamming keyword, dimana mereka mengulang-ulang keyword yang diincarnya di website tanpa mengindahkan konsekuensi bahwa akhirnya website akan menjadi tidak nyaman dibaca oleh manusia, walaupun di mata software search engine akan menghasilkan posisi yang tinggi.
Saat ini semua bagian webpage mudah diindeks oleh robot, bahkan iklan yang dimuat dari pihak ketiga pun terlihat oleh robot. Beberapa search engine akan melakukan penurunan ranking jika isi website anda menyalin dari sumber yang lain. Oleh karena itu, untuk mendapatkan ranking yang bagus, usahakan membuat konten yang unik dalam arti konten tidak sama dengan konten yang lain.
Jika pelanggaran malasah konten ini termasuk parah maka website anda bisa dihapus atau di-banned dari peredaran search engine. Usahakan isi konten juga di-update secara dinamis meskipun tidak secara keseluruhan. Yang terpenting dari konten adalah kata kunci yang diincar. Idealnya, pilih kata kunci yang muncul dihalaman web. Usahakan kata kunci tersebut muncul beberapa kali dan tidak hanya sekali.
Jika website ingin mengejar kata kunci tertentu maka usahakan kata kunci tersebut menyebar dibanyak webpage.

5 Comments:

  • thanks gan atas info nya...
    jgn lp mampir yy, salam kenal gan....

  • @gantungan kunci : iy gan sama sudah visit dan salam kenal juga, nih langsung meluncur

  • mentappp artikelnya, thanks sob buat infony...

  • Post a Comment

    Mari kita saling voting dan berkomentar. Jika kalian suka dengan artikel ini, ayo kita "Share" untuk membagikan informasi ini kepada teman yang lain agar lebih bermanfaat. Terima kasih banyak saya ucapkan, Salam Blogger teman . . .