Kali ini blog Horier akan membahas tentang Cara Membuat Widget Google Plus di Blog. Bagi kalian yang belum pernah memiliki account Google Plus silakan baca artikel Daftar Google Plus, karena syarat utama untuk membuat Widget Google Plus ya harus memiliki account Google Plus tentunya.
Setelah
memiliki account Google Plus ya tentu harus memiliki Blog, Website atau
sejenisnya. Lucu donk kalau nanti sudah bisa membuat Widget Google Plus tapi tidak ada tempat untuk memasangnya.
(becanda sobat ^^)
Cara Membuat Widget Google Plus :
1.
Login ke
Google Plus kalian dan Copy ID Profil tersebut. (contoh, https://plus.google.com/ 109251452292888347XXX/)
3. Setelah itu, Paste ID kalian ke Google+ ID pada tab Basic Settings. Jika ingin menampilkan update stream Google Plus kalian, centang “Include Update Feed”.
4. Lihat juga tab lain seperti Main area, Text, dll untuk meng-edit tampilan Widget Google Plus kalian.
5.
Jika sudah selesai, tekan tombol Get Code. Copy kode tersebut ke dalam
blog kalian.
Jika
menurut kalian Membuat Widget Google Plus itu
masih kurang menarik, silakan kunjungi Google Plus Widget. Caranya pun sama
dan silakan kalian explore sendiri website tersebut. Terima kasih sudah membaca
artikel Cara Membuat Widget Google Plus di Blog.
Selamat menikmati dan semoga berhasil . . .
Alhamdulillah ^^
1713
Comments | Read More